Negara-Negara ini Punya Kecepatan Internet Ngebut,Bagaimana Dengan Indonesia

Avatar photo

- Jurnalis

Sabtu, 25 November 2023 - 02:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulungagung,AZMEDIA.CO.ID-Kecepatan internet di dunia semakin berkembang hari demi harinya.
Negara-negara saling berlomba untuk meningkatkan kecepatan internet di negaranya masing-masing.
Bukan tanpa alasan, internet memang telah menjadi salah satu kebutuhan penting masyarakat di dunia era digital.
Karena itu, memiliki kecepatan internet yang baik sangatlah penting bagi masyarakat.
Namun, kecepatan internet di berbagai negara tidaklah sama. Berbagai hal dapat menghambat peningkatan kecepatan internet di suatu negara, menyebabkan perkembangannya menjadi tidak seimbang.
Lantas, negara mana yang memiliki kecepatan internet tercepat? Indonesia ada di peringkat berapa?
IMG 6207 Negara-Negara ini Punya Kecepatan Internet Ngebut,Bagaimana Dengan Indonesia
Mengutip laporan SpeedTest per Oktober 2023, kecepatan internet dibagi menjadi dua. Seluler dan Fixed Broadband (internet kabel).

Berikut adalah laporan dari Speedtest per Oktober 2023:

Baca Juga :  Cerita Pilu Seorang Pemuda,Jenazah Sang Ibu Ditolak Warga

Seluler

  1. United Arab Emirates (269,41 Mbps)
  2. Qatar (206.80 Mbps)
  3. Kuwait (191.74 Mbps)
  4. China (164.14 Mbps)
  5. Macau (SAR) (155.75 Mbps)
  6. Norwegia (146.02 Mbps)
  7. Korea Selatan (145.25 Mbps)
  8. Denmark (143.63 Mbps)
  9. Bulgaria (142.07 Mbps)
  10. Islandia (139.52 Mbps)

Fixed Broadband

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. Singapura (264 Mbps)
  2. Hongkong (SAR) (263 Mbps)
  3. Chili (248 Mbps)
  4. United Arab Emirates (235 Mbps)
  5. China (230 Mbps)
  6. Thailand (218.94 Mbps)
  7. Amerika Serikat (215.72 Mbps)
  8. Denmark (206.80 Mbps)
  9. Islandia (204.80 Mbps)
  10. Prancis (200.99 Mbps)
Baca Juga :  Polres Pamekasan Bahas Etle dan Pencegahan Narkoba di Jumat Curhat

Bagaimana Indonesia?

Meskipun tidak berada di posisi paling belakang, kecepatan rata-rata internet seluler di Indonesia belum bisa dibilang bagus. Berada di peringkat kesembilan puluh delapan, Indonesia memiliki rata-rata kecepatan internet seluler sebesar hanya 23,98 Mbps.
Indonesia berada di atas Myanmar dengan rata-rata kecepatan internet seluler 23,86 Mbps dan di bawah Mesir dengan kecepatan 24,25 Mbps.

Kecepatan ini masih memprihatinkan, dan berada jauh di bawah rata-rata kecepatan internet seluler global.

Sementara untuk fixed broadband, Indonesia menempati urutan ke 124 dengan rata-rata kecepatan internet kabel 28.28 Mbps.

Berita Terkait

Alarm COVID-19 Kembali di Indonesia: Waspada Varian Baru!
Nadya Putri Kusuma, Bocah Macan Putih dari Kediri yang Melaju Kencang di Arena Pushbike
DPP LSM GERAK Resmi Lantik Pengurus Baru DPC Tulungagung
Dugaan Pembiaran Praktik Perjudian di Wilayah Polsek Boyolangu: Laporan Warga Diabaikan, Penegakan Hukum Dipertanyakan
Kapolsek Boyolangu AKP Tarmadi Diduga Abaikan Laporan Warga Terkait Kegiatan Perjudian
Pondok Ramadhan SMA Negeri 1 Plemahan: Menanamkan Iman, Takwa, dan Nilai Anti-Radikalisme Sejak Dini
Bupati dan wakil bupati kediri siapkan 12.000 porsi nasi kotak.
LSM GMBI Soroti Dugaan Penyalahgunaan Dana Pendidikan di Jawa Timur, Gelar Audiensi dengan Dinas Pendidikan Provinsi.
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Juni 2025 - 21:43 WIB

Alarm COVID-19 Kembali di Indonesia: Waspada Varian Baru!

Senin, 2 Juni 2025 - 18:03 WIB

Nadya Putri Kusuma, Bocah Macan Putih dari Kediri yang Melaju Kencang di Arena Pushbike

Minggu, 4 Mei 2025 - 09:57 WIB

DPP LSM GERAK Resmi Lantik Pengurus Baru DPC Tulungagung

Selasa, 15 April 2025 - 09:44 WIB

Dugaan Pembiaran Praktik Perjudian di Wilayah Polsek Boyolangu: Laporan Warga Diabaikan, Penegakan Hukum Dipertanyakan

Selasa, 15 April 2025 - 09:41 WIB

Kapolsek Boyolangu AKP Tarmadi Diduga Abaikan Laporan Warga Terkait Kegiatan Perjudian

Berita Terbaru

News Update

Remaja 15 Tahun Tewas Seketika Disasak Mobil APV yang Ambil Jalur

Selasa, 30 Sep 2025 - 16:25 WIB